Skip to content
logo 1

fatihsyuhud.com

Sidenotes in English, Arabic and Bahasa

  • Home
  • Bahasa Arab
    • Pemula
    • Percakapan
    • Gramatika
    • Menengah
  • Arab Advanced
    • Cara Berlatih Kalimat Verbal dan Nominal
    • Politik
    • Ekonomi
    • Sains
    • Olahraga
      • Sepakbola
      • Tenis
      • Badminton
      • Bola basket
      • Bola Voli
  • Buku
    • Ahlussunnah Wal Jamaah
    • Jihad Keluarga
    • Islam dan Politik
    • Akhlak Rasul dan Para Sahabat
    • Arab Modern dan Amiyah
    • Pendidikan
    • Bahagia
    • Keluarga Sakinah
    • Kebangkitan Islam dengan Pendidikan
    • Akhlak Mulia
    • Wanita Muslimah
    • Pesantren dan Tantangan Pendidikan Islam
  • About
    • About Me
    • Publications
    • Arabic
    • BOW
    • Privacy Policy & Contact
  • English
  • Toggle search form
Pria Pengguna Bayi Tabung Beresiko Kanker

Pria Pengguna Bayi Tabung Beresiko Kanker

Posted on September 28, 2019September 28, 2019 By A. Fatih Syuhud

عِلاج الخُصوبَة عِنْدَ الرِجال قد يُؤَدِّي إلى سَرْطان البَرُوسْتات

Pengobatan kesuburan pada pria dapat menyebabkan kanker prostat

بَيَّنَتْ دِراسَة عِلْمِيَّة أَنَّ الرجال الذين يَخْضَعُون لِعِلاج الخُصوبة مُعْرَضُون أَكْثَرَ من غيرهم لِخَطر الإصابة بالسَرْطَان في مَرْحَلةٍ لَاحِقَة من حياتهم.

Sebuah penelitian ilmiah menjelaskan bahwa pria yang menjalani perawatan kesuburan berisiko lebih tinggi  dibanding lainnya terkena kanker di kemudian hari.

وشَمِلَت الدِراسة التي نُشِرَت في “المَجَلَّة الطِبِّيَّة البَرِيْطَانِيَّة” 1.2 مِلْيُون حالَة وِلَادة في السُوَيد، على مَدار عشرين عاما. وكَشَفت أن الرجال الذين خَضَعُوا “للحَقْن المَجْهَرِيّ”، وهو علاج خصوبة خاص بالرجال، مُعْرِضون أكثر من غيرهم للإصابة بالسرطان.

Penelitian tersebut, yang diterbitkan dalam British Medical Journal, meliputi 1,2 juta kelahiran di Swedia selama periode 20 tahun. Penelitian ini mengungkapkan bahwa pria yang menjalani ICSI  (intracytoplasmic sperm injection),[1] yaitu perawatan kesuburan khusus pria, lebih rentan dari yang lain dalam resiko terpapar kanker.

ولكن جَمْعِيَّة سَرْطان البروستات في بريطانيا قالت إن على الباحثين تَوْسِيْعَ الدراسة لِتَشْمَل فِئاتٍ عُمْرِيَّة أكبر، قَبْلَ الجَزْم بأن الرجال الذين يخضعون لعلاج الخصوبة مُعْرَضُون أكثر للإصابة بهذا السرطان.

Akan tetapi Organisasi Kanker Prostat di Inggris mengatakan bahwa para peneliti harus memperluas studi untuk memasukkan kelompok usia yang lebih tua, sebelum menyatakan bahwa pria yang menjalani perawatan kesuburan lebih mungkin mengembangkan kanker.

واعتمد الباحثون من جامعة لُوند في السُوِيْد على مُعْطَيَاتُ السِجِلِّ الوَطَنِي لِلْوِلادات وسِجِل الإِصَابة بالسرطان.

Para peneliti dari University of Lund di Swedia mengambil data dari National Birth Registry  (Registrasi Kelahiran Nasional ) dan Cancer Registry (Registrasi Kanker).

ودَرَسُوا أكثر مِن مِليون حالة وِلادة وحالة إصابة بالسرطان في الفَتْرَة من عام 1994  (ألف وتسعمائة أربعة وتسعون) إلى 2014 (اَلْفَيْن و أربعةَ عَشَر).

Mereka mempelajari lebih dari satu juta kelahiran dan kasus terjangkit kanker dari masa tahun 1994 hingga 2014.

وكان أَغْلَبُ الأطفال (97 في المِئَة) وُلِدُوا بشَكْلٍ طَبِيْعِيٍّ، بينما وُلِدَ 20618 منهم أي (1،7 في المئة) عن طريق التَلْقِيح الِاصْطِناعي. ولكن المُعْطَيَات لا تُوضِح ما إذا كانت مَشاكِل الخصوبة في هذه الحالات عند الرجل أم المرأة.

Sebagian besar anak-anak (97 persen) lahir secara alami, sedangkan 20.618 (1,7 persen) dilahirkan melalui IVF  ( in-vitro fertilization).[2] Namun, data tersebut tidak menunjukkan apakah masalah kesuburan dalam kasus ini terjadi pada pria atau wanita.

وبعض هؤلاء الأطفال وعددهم 14882 أي نِسْبَة (1.3 في المئة) وُلِدُوا عن طريق الحَقْن المَجْهَرِي، الذي يتمثل في اختيار حيوان مَنَوِي سليم وحَقَنَهُ مُباشَرةً في البُوَيْضة.

Sebagian dari anak-anak ini berjumlah 14.882 anak (sekitar 1,3 persen) dilahirkan dengan cara ICSI (bayi tabung), yang dilakukan dengan memilih sperma yang sehat dan menyuntikkannya langsung ke dalam sel telur.

وبُدِأَتْ عَمَلِيَّات الحَقْن المَجْهَرِيّ في السُوِيد عام 1992 ويجري منذ ذلك الوقت تسجيل كل حالة منها في السِجِلِّ الوَطَنِي.

Praktek bayi tabung (ICSI) dimulai di Swedia pada tahun 1992 dan sejak itu setiap kasus telah terdaftar dalam registrasi nasional.

26 سبتمبر/ أَيْلُوْل 2019

Courtesy: bbc.com/arabic

Daftar kosakata

1

الحَقْن المَجْهَرِي

Bayi tabung

2

بشَكْلٍ طَبِيْعِيٍّ

Secara alami

3

 عِلاج الخُصوبَة

Terapi kesuburan

4

خَطر الإصابة

Resiko terjangkit (penyakit)

5

السِجِلِّ الوَطَنِي

Registrasi nasional

6

مُعْطَيَات

Data, informasi

[1] Intracytoplasmic Sperm Injection (ICSI) merupakan metode reproduksi terbantu yang efisien karena hanya membutuhkan satu buah sel telur dan satu buah sel sperma yang telah matang untuk memulai proses pembentukan individu baru

[2] Fertilisasi in vitro atau pembuahan in vitro (bahasa Inggris: in vitro fertilisation, IVF), atau sering disebut bayi tabung, adalah suatu proses pembuahan sel telur oleh sel sperma di luar tubuh sang wanita: in vitro (“di dalam gelas kaca”).

Arab Advanced, Bahasa Arab, Sains

Post navigation

Previous Post: Mark Marquez Juara Moto GP San Marino 2019
Next Post: Peringatan 17 Tahun Bom Bali (2002-2019)

More Related Articles

Dortmund vs Mourinho's United Team Dortmund defeated Mourinho Team Arabic English Indonesian
Percakapan Bahasa Arab Modern oleh A. Fatih Syuhud 1. Cara Belajar Percakapan Bahasa Arab Bahasa Arab
Kalimat Tanya Bahasa Arab Kalimat Tanya Bahasa Arab Bahasa Arab

Daftar Isi

  • Refleksi
  • English Notes
  • Belajar Bahasa Arab bagi Pemula
  • Bahasa Arab Media (Tingkat Lanjut)
  • Bahasa Arab Saudi (Amiyah)

Trending

Most Recent

  • Status Hadits Yang Diucapkan Bilal Jumat
  • Hikmah Penundaan Siksa Dunia bagi Pendosa
  • Maksud Hadits Tidak Paham Isi Al-Quran yang Mengkhatamkannya Kurang dari 3 Hari
  • A Prayer for My Sons
  • Kriteria Ulama Besar di Timur Tengah dan Indonesia

About Fatih Syuhud


A. Fatih Syuhud (full name: Ahmad Fatih Syuhud) is an Indonesian Islamic scholar, educator, prolific author, and the director of Pondok Pesantren Al-Khoirot in Malang, East Java, Indonesia.He is known for his work in Islamic studies, pesantren (Islamic boarding school) education, and writing extensively on topics related to Islam, tafsir (Quranic exegesis), education, history, and contemporary Muslim issues.

All his published books are also available online here.

alkhoirot.net

  • Sahih Bukhari Kitab Kafalah Hadits No. 2290 dan 2291
  • 21 Hadits Tentang Shalat Witir dalam Kitab Bulughul Maram
  • Pengajian 11 Januari 2026: Muhadzab, Fathul Wahab, Iqna', Konsultasi Islam
  • Pengajian 10 Januari 2026: Tafsir Jalalain Surat Hud Ayat 5 sampai 7 plus Konsultasi Agama
  • Hadits tentang Sedekah Istri dari Uang Nafkah Suami

fatihsyuhud.net

  • Biography of Ahmad Fatih Syuhud
  • Buku Ahlussunnah Wal Jamaah: Toleran, Moderat, Cinta Damai
  • Hukum Mencium Tangan Ulama, Orang Tua, Pejabat
  • Sikap Anak Muslim pada Orang Tua Non-Muslim
  • Hukum Tahlilan dan Syukuran menurut Pandangan Ulama Aswaja dan Salafi (Non-Wahabi)

islamiy.com

  • Peneliti Yaman Bantah Klaim Nasab Lebih Utama daripada Ilmu yang Diatribusikan ke Ibnu Hajar Haitami
  • Dalil Haramnya Mengaku Dzuriyah Nabi Tanpa Bukti Otentik
  • KH Hasyim Asy’ari Tidak Punya Guru dari Kaum Habib Ba’alawi
  • Daftar Kitab Nasab Abad 5 – 10 H Yang Mencatat Dzuriyah Nabi Muhammad
  • Summary of Book Ahlussunnah Wal Jamaah: Islam Wasathiyah, Tasamuh, Cinta Damai

Copyright © 2026 fatihsyuhud.com.

Powered by PressBook Green WordPress theme